Tehran, Parstoday- Olimpiade Prancis 2024 secara resmi dimulai pada Jumat (26/7/2024) malam dengan upacara sepanjang 6,5 km di Sungai Saint-Paris dan parade perahu yang membawa atlet dan pembawa bendera dari berbagai negara.
Upacara kali ini berbeda dengan Olimpiade sebelumnya yang digelar di dalam stadion utama tuan rumah Olimpiade dengan berbagai program negara tuan rumah, tapi kali ini digelar di luar ruangan di kota Paris.
Masuknya tokoh-tokoh homoseksual yang tidak dikenal dalam adegan musik atau drama, serta konsep yang menyinggung moral dan agama miliaran orang, terutama umat Kristiani, merupakan bagian dari upacara pembukaan Olimpiade Paris yang disaksikan oleh masyarakat dunia.
342/