Menurut Kantor Berita Internasional ABNA, musim haji, perwujudan tauhid yang terbesar, terindah dan paling mulia telah tiba. Umat ​​Muslim dari berbagai warna kulit dan dialek mengelilingi Kakbah bagaikan permata. Lautan manusia secara bergelombang mendekat dan ingin menyentuh rumah Allah itu dengan langsung. Kalimat tayibah dan pujian-pujian mengesakan Allah bersahut-sahutan menggema tanpa henti.

9 Juni 2024 - 05:56