Anggota Dewan Ahli Kepemimpinan Iran akan bertemu dengan Pemimpin Besar Revolusi Islam Ayatullah Sayid Ali Khamenei pada Senin (22/2/2021) sore.
Menurut Kantor Berita ABNA, Seperti dilaporkan Iran Press, Dewan Ahli Kepemimpinan Iran akan melakukan sidang tahunan pada Senin pagi dan kemudian para anggota Dewan akan bertemu dengan Ayatullah Khamenei di Husainiyah Imam Khomeini Tehran.
Pertemuan ini dilakukan dengan tetap menjaga protokol kesehatan yang ditetapkan oleh Satgas Nasional Penanganan Covid-19 Iran. (RM)
342/